Setelah sukses dengan kompetisi Jogjatronik Hacking Competition I dan II maka Yogyafree bersama Jogjatronik akan mengadakan kompetisi Hacking ke III. Jogjatronik Hacking Competition adalah satu-satunya kompetisi hacking di Indonesia yang mampu mengadakan kompetisi hacking hingga 3x ! JogjaTronik Hacking Competition III sistem perlombaannya sama dengan Jogjatronik Hacking Competition I dan II yaitu mungumpulkan 7 files gambar huruf di komputer target (H A C K I N G).
Diadakan di JogjaTronik Mall,
Jl Brigjend Katamso
-Hari Minggu- Tanggal 7 Desember 2008-
Pukul : 13:00
Biaya pendaftaran : - Sebelum tanggal 1 November 2008 maka biaya pendaftaran Rp.10.000,- Sesudah tanggal 1 November 2008 maka biaya pendaftaran Rp.15.000,
Bonus : Untuk setiap peserta akan mendapat CD Yogyafree Raider 2009 - v2.0 yang akan di bagikan saat lomba berlangsung.
Hadiah :
Hadiah untuk juara 1 : Trophy Jogjatronik Hacking Competition III (Juara 1 dan uang pembinaan)
Hadiah untuk juara 2 : Trophy Jogjatronik Hacking Competition III (Juara 2 dan uang pembinaan)
Hadiah untuk juara 3 : Trophy Jogjatronik Hacking Competition III (Juara 3 dan uang pembinaan)
Pendaftaran :
Kirim SMS dengan isi Nama, umur, kota, e-mail dikirim ke 0817278477 (masdapit)
Terima kasih atas perhatiannya
Website : http://www.yogyafree.net